BLC Telkom - KPLI Klaten

Kamis, 23 April 2015

Cara Mengubah Ukuran Upload Pada OwnCloud

Pada OwnCloud ukuran default untuk uploadnya adalah 2M. Nah bagaimana jika kita ingin mengupload sebuah file yang ukurannya lebih dari 2M? Tentu saja kita harus mengubah ukuran uploadnya. Caranya adalah sebagai berikut:

Pertama buka terminal, lalu ketikkan perintah berikut:
nano /etc/php5/apache2/php.ini


Cari tulisan upload_max_size lalu ubah menjadi ukuran yang kita inginkan.


Setelah itu cari lagi tulisan post_max_size lalu ubah menjadi ukuran yang kita inginkan.


Simpan konfigurasi tadi dengan menekan tombol Ctrl+X, Y, lalu enter. Lalu restart apache nya dengan perintah:
service apache2 restart


Buka owncloud kita, maka ukuran uploadnya sudah berganti sesuai dengan yang kita inginkan.


0 komentar:

Posting Komentar

monalisagentur.blogspot.com

Total Tayangan Halaman

Popular Posts

Blog Archive

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *